17 April 2024
All Posts
Berita Video Woro-woro

Alur Voting IKA Rholaz

Sudah daftar database direktori tapi belum bisa ngevote? Simak penjelasan Dwi Rahmawati dalam video ini. –Link Penting Database dan Voting– Database Direktori : https://bigfam.ikarholaz.com Vote : https://vote.ikarholaz.com Cek DPT : https://vote.ikarholaz.com/dpt

Read More
Berita Organisasi

Pra Munas Telah Kerucutkan Jumlah Calon Jadi 3 Kandidat. Siapa Sajakah?

Setelah persiapan yang begitu panjang dan melelahkan, akhirnya sampai juga pada salah satu tahapan yang di tunggu-tunggu seluruh alumny SMPN12 Surabaya, yaitu Pra Munas IKA RHOLAZ yang di selenggarakan pada tanggal 28 Oktober 2018 di Hotel Luminor Surabaya.

Read More
Berita Organisasi

5 Kandidat Ramaikan Bursa Pemilihan Caketum IKA Rholaz

Setelah melewati masa penjaringan kandidat melalui pembukaan pendaftaran calon ketua umum, akhirnya terkumpul 5 alumni yang memenuhi kriteria.

Read More
Berita

Pentingnya Database IKA Rholaz saat Munas

Kenapa database begitu penting saat Munas? Prasiddha, alumni SMPN 12 Surabaya tahun 1987, menguraikannya lewat video ini. Sound : Air Supply – Making Love Out Of Nothing At All

Read More
Catatan Organisasi

Catatan Rapat 21 Oktober 2018 di Kertanegara

Hari : Minggu Tgl. : 21 Oktober 2018 Tempat : Kertanegara Room Novotel Hotel Surabaya

Read More
Video

Tips Tipis-tipis Daftar Kandidat Caketum IKA Rholaz

Pendaftaran Kandidat Calon Ketua Umum sudah dibuka dari tanggal 15 s.d 27 Oktober. Bagi yang minat silakan isi form https://ikarholaz.com/munas/daftar/ KRITERIA Setiap kandidat ketua umum IKARHOLAZ yang diajukan oleh masing2 tahun lulusan harus memenuhi kriteria sebagai berikut : Kandidat ketua umum IKARHOLAZ harus benar2 alumni atau lulusan & pemegang ijasah SMPN 12 SURABAYA Kandidat ketua […]

Read More
Video Woro-woro

Road to MUNAS IKA SMPN 12 Surabaya

Video tahap-tahap menuju munas. Produksi Panitia Pembentukan IKA Rholaz, dengan personal sbb: Editing: Novi ’93, Cameramen Subantoro ’87, Fotographer: Hernowo ’87. Hadir saat pengambilan adegan, para artis dan kru: Aris ’93, Dyah ’88, Wiwink ’77, Concon ’81, Hera ’92, Dhida ’87, Ari Bhogenk ’85, Dhira ’99, Kholik ’90, dan Iwan ’92

Read More
Catatan Organisasi

Catatan Rapat 13 Oktober 2018 di Jenggala

Notulen rapat koordinasi tgl : 12 Oktober 2018 Hari : Sabtu Tempat : Jenggal Resto Surabaya ———————————————— Pemimpin rapat : • Rudi Turbin • Besar Nilamadi • Anang Kholik Anggota rapat : • Hera Kusumayanti • Dwi Rahmawati • Prita Indra Dewi • Wiwing • Agus Santoso • Purna Iwan • Subhantoro • Hernowo • […]

Read More
Berita Kegiatan

Melihat Persiapan IKADUBES 92 Sambut Munas IKA RHOLAZ 2018

Semangat dan antusiasme alumni 92 dalam menyambut Munas bisa menjadi teladan angkatan lainnya.

Read More
Catatan Organisasi

Catatan Rapat 9 Oktober 2018 di Ruma Kopi

Dua acara utama semakin dekat, para panitia kembali merapat untuk mengerucutkan beberapa pilihan-pilihan tentang pelaksanaan. Disamping juga membahas beberapa kendala terutama dalam pencarian delegasi tiap angkatan. Ruma Kopi kembali menjadi pilihan tempat rapat setelah beberapa kali diadakan di tempat-tempat mboys. 

Read More